Hai sobat, bagaimana kabarnya? Semoga saja anda dalam keadaan sehat. Nah untuk postingan kali ini saya akan mencoba melanjutkan tentang partikel dalam bahasa Jepang, dimana partikel yang belum sempat saya postingkan adalah partikel に/ni, で/de, dan が/ga. Baiklah langsung saja kita lihat yuuukkkk.
5. Partikel に/ni
Partikel に/ni berfungsi atau digunakan untuk menyatakan tempat, waktu, dan partikel に/ni juga bisa digunakan pada kalimat yang didalamnya terdapat kata いきます/ ikimasu = pergi, かえります/ kaerimasu = pulang, dan きます/ kimasu = datang, contoh:
1. Partikel に/ni digunakan untuk menyatakan tempat
• つくえ の うえ に えんぴつ が あります/ tsukue no ue ni enpitsu ga arimasu = pensil ada diatas meja.
Selain partikel に/ni, partikel で/de juga bisa digunakan untuk menyatakan tempat.
2. Partikel に/ni digunakan untuk menyatakan waktu
• 05.00 に/ うち へ かえります/ 05.00 ni uchi e kaerimasu = pulang kerumah jam 5.
3. Partikel に/ni digunakan pada kalimat yang didalamnya terdapat kata いきます/ ikimasu = pergi, かえります/ kaerimasu = pulang, dan きます/ kimasu = datang
• わたし は びょういん に いきます/ watashi wa byōin ni ikimasu = saya pergi kerumah sakit.
• たなか さん は うち に かえります/ tanaka san wa uchi ni kaerimasu = saudara tanaka pulang kerumah.
• すずき さん は じむしょ に きます/ suzuki san wa jimusho ni kimasu = saudara suzuki datang kekantor.
6. Partikel で/de
Partikel で/de memiliki arti ‘dengan menggunakan’ dan bisa juga digunakan untuk menyatakan tempat, contoh:
1. Partikel で/de memiliki arti ‘dengan menggunakan’
• くるま で びょういん へ いきます/ kuruma de byōin e ikimasu = pergi kerumah sakit dengan menggunakan mobil.
2. Partikel で/de digunakan untuk menyatakan tempat
• きょうしつ で にほんご を べんきょうします/ kyōshitsu de nihongo o benkyōshimasu = belajar bahasa Jepang diruang kelas.
7. Partikel が/ga
Partikel が/ga berfungsi/digunakan untuk penegasan dalam suatu kalimat, contoh:
• この くつ は いろ が くろい です/ kono kutsu wa iro ga kuroi desu = sepatu ini warnanya hitam, ket: pada kalimat diatas menegaskan bahwa warna sepatu ini adalah hitam.
• つくえ の うえ に えんぴつ が あります/ tsukue no ue ni enpitsu ga arimasu = pensil ada diatas meja, ket: pada kalimat diatas menegaskan bahwa pensil ada diatas meja.
Sekian dulu iya untuk postingan kali ini, mungkin masih ada yang lainnya lagi tentang arti/fungsi partikel yang tidak saya sebutkan seperti yang diatas. Semoga postingan ini bisa bermanfaat unutuk kita semua. Jika ada kesalahan maupun kekurangan pada postingan/blog ini saya mohon maaf, salam blogger.
5. Partikel に/ni
Partikel に/ni berfungsi atau digunakan untuk menyatakan tempat, waktu, dan partikel に/ni juga bisa digunakan pada kalimat yang didalamnya terdapat kata いきます/ ikimasu = pergi, かえります/ kaerimasu = pulang, dan きます/ kimasu = datang, contoh:
1. Partikel に/ni digunakan untuk menyatakan tempat
• つくえ の うえ に えんぴつ が あります/ tsukue no ue ni enpitsu ga arimasu = pensil ada diatas meja.
Selain partikel に/ni, partikel で/de juga bisa digunakan untuk menyatakan tempat.
2. Partikel に/ni digunakan untuk menyatakan waktu
• 05.00 に/ うち へ かえります/ 05.00 ni uchi e kaerimasu = pulang kerumah jam 5.
3. Partikel に/ni digunakan pada kalimat yang didalamnya terdapat kata いきます/ ikimasu = pergi, かえります/ kaerimasu = pulang, dan きます/ kimasu = datang
• わたし は びょういん に いきます/ watashi wa byōin ni ikimasu = saya pergi kerumah sakit.
• たなか さん は うち に かえります/ tanaka san wa uchi ni kaerimasu = saudara tanaka pulang kerumah.
• すずき さん は じむしょ に きます/ suzuki san wa jimusho ni kimasu = saudara suzuki datang kekantor.
6. Partikel で/de
Partikel で/de memiliki arti ‘dengan menggunakan’ dan bisa juga digunakan untuk menyatakan tempat, contoh:
1. Partikel で/de memiliki arti ‘dengan menggunakan’
• くるま で びょういん へ いきます/ kuruma de byōin e ikimasu = pergi kerumah sakit dengan menggunakan mobil.
2. Partikel で/de digunakan untuk menyatakan tempat
• きょうしつ で にほんご を べんきょうします/ kyōshitsu de nihongo o benkyōshimasu = belajar bahasa Jepang diruang kelas.
7. Partikel が/ga
Partikel が/ga berfungsi/digunakan untuk penegasan dalam suatu kalimat, contoh:
• この くつ は いろ が くろい です/ kono kutsu wa iro ga kuroi desu = sepatu ini warnanya hitam, ket: pada kalimat diatas menegaskan bahwa warna sepatu ini adalah hitam.
• つくえ の うえ に えんぴつ が あります/ tsukue no ue ni enpitsu ga arimasu = pensil ada diatas meja, ket: pada kalimat diatas menegaskan bahwa pensil ada diatas meja.
Sekian dulu iya untuk postingan kali ini, mungkin masih ada yang lainnya lagi tentang arti/fungsi partikel yang tidak saya sebutkan seperti yang diatas. Semoga postingan ini bisa bermanfaat unutuk kita semua. Jika ada kesalahan maupun kekurangan pada postingan/blog ini saya mohon maaf, salam blogger.